Apr 28, 2009

PCMAV - PCMedia Antivirus Valkyrie 2.0a Conficker

Hanya sebesar 3 Mega dan CPU komputer/laptop anda semakin aman dengan hadirnya PCMAV (PCMEDIA antivirus) Valkyrie 2.0a Conficker, antivirus yang dibuat oleh anak bangsa sendiri, yang tahu apa yang saat ini terjadi di indonesia dan akan lebih akurat dalam pendeteksian karena mengetahui celah yang digunakan dan memahami cara kerja virus.

Pada postingan yang lalu disajikan PCMAV (PCMedia Antivirus Valkyrie 2.0)
Setelah beberapa saat mengahadapi virus dalam negeri yang begitu gencarnya, sekarang PCMAV juga merambat untuk mengatasi virus yang datang dari luar negeri juga, dan lebih akurat dalam masalah pendeteksian.

Seperti yang anda lihat pada screen dibawah, sewaktu beberapa saat saya pergi (jalan-jalan ke warnet, mencari sample virus) Flashdisk terjangkit gejala virus, namun bukan virus Babi yang dari Singapura yang saat ini sedang gencar dibicarakan, melainkan virus conficker yang lumayan bandel dan cepat dalam proses penyebaran. Sebelumnya saat diwarnet memang ada beberapa antivirus yang dipasang namun ternyata lolos dari mereka (baca:antivirus), Setelah masuk ke notebook PCMAV RTP (real time protector) dapat mendeteksi. seperti tampak dibawah ini.

dan proses scan dengan PCMAV pun dilakukan, hasilnya...virus dapat diatasi.
Selain ditambahkan dengan spesial conficker, pada edisi Valkyrie 2.0a ini juga terdapat banyak peningkatan dibanyak hal, mulai dari jumlah virus yang dikenali sampai bug-bug kecil sehingga mampu bekerja lebih optimal, ringan serta akurat. Silahkan download Valkyrie 2.0a dan baca readmenya, dijamin lengkap.

Link:
  1. Download PCMAV Valkyrie 2.0a
  2. Download ++ Virus Conficker

8 comments:

  1. Ya...akhirnya yang pertama juga :) khawaka...
    ada beberapa usul:

    1. Mantap boss... terimakasih...buat antivirusnya :) semoga tetep diupdate

    2. apakah saya boleh mengambil artikel disini dan menuliskannya pada blog saya?

    3. Bisakah PCMAV di gabungkan dengan AVG atau Antivir? coz dari beberapa komentar, ada yang bilang gak cocok? ya apa boz...

    4. terimakasih...suwun.. :)

    ReplyDelete
  2. mw nanya,,,laptop gw kek nya kena virus,,,semua file yang dihidden gag bisa dimunculkan lagi...pas gw coba di explorer-tool-view-show hidden file,,,dy kembali lagi menyembunyikan file yang di hidden itu,,,ada antivirus yang cocok gak ???
    yang tau kirim ke jawabannya ke jefriomartiyus@gmail.com yah...makasih

    ReplyDelete
  3. coba saja bersihkan sama tuh antivirus, pcmav yg terbaru, kayaknya tuh masalah regeditnya juga perlu dibenererin..

    ReplyDelete
  4. maaf boss,pcmav 2.0 ini kq tdk bisa digabung dgn Clamav, pdhl aku sdh ikutin petunjuk di file readme step by step sp berulang-ulang dgn teliti.
    mhn penjelasan?

    Thx

    ReplyDelete
  5. buat yang pertama donlod :
    pcmav bisa digabung ama avg dan symantec, ketiganya di install pada pc yang sama juga bisa, mereka tidak saling memakan malah kerjasamanya bagus. pc-ku aku install ketiga-tiganya. hanya unjuk kerjanya jadi agak lambat, tetapi aman.
    semoga bermanfaat.

    ReplyDelete
  6. kapan nich pcmav 2.0b bisa di donlod?

    ReplyDelete
  7. setiap start buka laptop PCMAV valkyrie punyaq beri peringatan mint di updet dgn yg terbaru.carany bgmn?yg lma mesti dinon aktifkn ato bgmn?

    ReplyDelete
  8. saran untuk update:
    setelah anda download yg baru, silahkan anda ganti yang lama, anda non-aktifkan dulu saja yang lama, di tray icon RTPnya di nonaktifkan, lalu yang baru dijalankan. semoga membantu

    ReplyDelete

Silahkan tinggalkan pesan dan tanggapan anda, agar kami dapat lebih baik dalam melayani dan menyajikan bahan untuk anda :

Baca juga yang ini...

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...